Cara Merubah Read More dengan Icon Image

Cara merubah atau mengganti read more dengan image agar tampilannya lebih menarik. Yang pertama harus disiapkan tentu adalah sebuah icon image seperti di bawah ini:



kemudian upload image tersebut ke situs tempat penyimpanan image seperti photobucket, dll. Setelah proses upload selesai, copy URL image tersebut, seperti contoh dibawah ini:

http://i1068.photobucket.com/albums/u456/rizkydork/Readmore-2.jpg

Tambahkan kode agar image tersebut dapat ditampilakn seoperti dibawah ini :
<img src="http://i1068.photobucket.com/albums/u456/rizkydork/Readmore-2.jpg"/>

Selanjutnya ikuti tutorial berikut:

1. Seperti biasa anda harus dalam keadaan sig ini pada blogger
2. Masuk menu Tata Letak/ Layout-klik Edit HTML-Centang kotak kecil disamping Expand Template Widget
3. Untuk menjaga yang tidak anda inginkan pada template, sobat bisa Back up terlebih dahulu template sobat!Kemudian cari kode seperti ini:

<p><data:post.body/></p>
<a expr:href='data:post.url'><strong>Read More...</strong></a>
</b:if>

Gantilah kalimat Read More dengan URL image yang telah disiapkan, sehingga menjadi seperti ini :

<p><data:post.body/></p>
<a expr:href='data:post.url'><strong><img src="http://i1068.photobucket.com/albums/u456/rizkydork/Readmore-2.jpg"/></strong></a>
</b:if>

4. Terakhir, save template dan lihat hasilnya
5. Selamat mencoba :)


1 komentar:

  1. thanks for sharing the information with everyone ..
    clashofclanstuts.com is a website in which we can find all the related information about the game clash of clans. we can find all the related news , tricks , tutorials , farming strategies etc ... Click on the below link to find out more information ..

    clash of clans farming strategy

    BalasHapus